Newest Articles

Waspada Masalah Keuangan Keluarga, Mulailah Investasi

Dari sekian banyak lika-liku berumah tangga, masalah paling sering dialami dalam keluarga adalah masalah keuangan. Oleh sebab itu, Sobat Pintar harus bersiap dan mencari penyebab masalah keuangan keluarga tersebut dan mengetahui bagaimana cara mengatasinya. Adapun beberapa penyebab masalah keuangan dalam rumah tangga antara lain adalah: Tidak Mengatur Pengeluaran Harian Adalah sebuah kekeliruan jika Sobat PintarContinue reading “Waspada Masalah Keuangan Keluarga, Mulailah Investasi”

READ MOREright-icon
Cara Mengatasi Keuangan yang Menipis Tanpa Perlu Menggadaikan Apapun!

Apakah Sobat Pintar anak kos yang uang kirimannya tersendat? Atau keluarga Sobat Pintar mengalami masalah keuangan? Banyak sekali cara mengatasi keuangan yang menipis. Yang terpenting adalah bagaimana melakukannya, dan apakah Sobat Pintar sendiri punya komitmen untuk mengatasi masalah tersebut. Ada beberapa penyebab keuangan Sobat Pintar menipis, yaitu: Menggunakan terlalu banyak uang yang dimiliki Banyaknya pengeluaran-pengeluaranContinue reading “Cara Mengatasi Keuangan yang Menipis Tanpa Perlu Menggadaikan Apapun!”

READ MOREright-icon
Cara Hidup Hemat dalam Rumah Tangga Pasangan Muda

Dalam kehidupan pasangan suami istri yang baru menikah, mulai memikirkan bagaimana hidup hemat dalam rumah tangga menjadi sesuatu yang sangat penting dan krusial. Beberapa alasan mengapa hidup hemat dalam rumah tangga pasangan muda sangatlah penting adalah: Mempersiapkan Calon Buah Hati Siapapun tentu ingin menyambut kelahiran si buah hati dalam kondisi memiliki uang yang cukup untukContinue reading “Cara Hidup Hemat dalam Rumah Tangga Pasangan Muda”

READ MOREright-icon
Langkah Mudah Memulai Hidup Hemat di Kota Besar

Bagi Sobat Pintar yang ingin hidup hemat di kota besar seperti Jakarta, Surabaya, atau Medan, rasanya harus menerima fakta. Hidup hemat di kota besar itu sulit. Namun bukan berarti mustahil lho! Ada beberapa alasan mengapa hidup hemat di kota besar dapat dikatakan sebagai sesuatu yang sulit, antara lain adalah: Harga Barang Relatif Lebih Mahal DiContinue reading “Langkah Mudah Memulai Hidup Hemat di Kota Besar”

READ MOREright-icon
Cara Hidup Hemat Bagi Pelajar dan Mahasiswa

Ada banyak cara hidup hemat bagi pelajar dan mahasiswa di kota besar. Cara-cara tersebut sebagian besar efektif, namun sebagian lainnya berakhir dengan kegagalan. Apa saja sih cara-cara tersebut? Beberapa cara yang kerap dilakukan pelajar dan mahasiswa untuk menghemat pengeluaran antara lain dengan: Nebeng Bagi pelajar dan mahasiswa yang ingin menghemat uang transportnya, nebeng gratis diContinue reading “Cara Hidup Hemat Bagi Pelajar dan Mahasiswa”

READ MOREright-icon
Keuntungan Fintech Simpan Pinjam dan Informasi Lainnya

Saat ini, jasa keuangan menjadi salah satu solusi untuk mendapatkan dana cadangan ataupun kebutuhan keuangan yang lainnya. Jadi penggunaan jasa keuangan atau fintech ini sangat membantu para UMKM ataupun personal yang membutuhkan dana darurat.  Kemudian hal yang harus Anda ketahui adalah keuntungan fintech simpan pinjam dan informasi lainnya tentang fintech agar Anda lebih memahami lagiContinue reading “Keuntungan Fintech Simpan Pinjam dan Informasi Lainnya”

READ MOREright-icon
Rekomendasi Pinjaman Dana Usaha Bisnis

Merintis bisnis baru bukanlah perkara mudah. Ada banyak hal yang harus dipersiapkan, mulai dari legalitas perusahaan hingga modal yang cukup besar. Jika modal yang dipersiapkan kurang, maka Anda pun perlu mencari pinjaman dana usaha. Modal usaha adalah salah satu komponen penting yang harus selalu ada, baik untuk usaha baru maupun usaha yang tengah berkembang. HalContinue reading “Rekomendasi Pinjaman Dana Usaha Bisnis”

READ MOREright-icon
Kemana Harus Mencari Pinjaman Uang untuk Bayar Hutang Lain?

Kondisi pasang surut ekonomi memang tidak ada yang tahu. Bisa jadi saat ini seseorang masih sanggup membiayai kebutuhan sehari-hari, termasuk membayar cicilan kredit atau hutang yang sudah ada, namun ternyata di bulan berikutnya tidak memiliki uang sama sekali. Lalu, bagaimana caranya mencari pinjaman uang untuk bayar hutang lain yang sudah ada? Memiliki hutang, baik diContinue reading “Kemana Harus Mencari Pinjaman Uang untuk Bayar Hutang Lain?”

READ MOREright-icon
Pinjaman Uang untuk Mahasiswa yang Sudah dan Belum Bekerja

Mahasiswa dituntut untuk mulai bisa mengatur sendiri hidupnya, termasuk dalam segi keuangan. Pernah merasakan kehabisan uang di tengah bulan dan memiliki keperluan mendesak? Mencari pinjaman uang untuk mahasiswa adalah salah satu jalan keluar yang bisa dicoba. Sama seperti berbagai negara lain, Indonesia juga mengalami peningkatan biaya pendidikan di seluruh jenjang setiap tahunnya. Kenaikan ini takContinue reading “Pinjaman Uang untuk Mahasiswa yang Sudah dan Belum Bekerja”

READ MOREright-icon
10 Destinasi Liburan Budget Murah di Dalam dan Luar Negeri

Liburan menjadi salah satu kegiatan penting yang harus dijadwalkan untuk memberi tenaga dan semangat baru dalam menjalani hidup sehari-hari. Namun, biaya yang mahal kerap menjadi masalah utama dalam menentukan destinasi. Simak referensi liburan budget murah yang kami rangkum untuk Anda! Percayakah Anda bahwa liburan wajib untuk dilakukan setidaknya satu kali dalam setahun? Ya, liburan bukanContinue reading “10 Destinasi Liburan Budget Murah di Dalam dan Luar Negeri”

READ MOREright-icon

Recommended Articles

KreditPintarGaya Hidup
Ragam Merk Minyak Goreng di Pasaran, Pilih yang Terbaik!

Minyak goreng merupakan salah satu bahan dapur yang keberadaannya sendiri tentu tidak bisa dipisahkan dari kegiatan memasak sehari-hari. Di pasaran, terdapat berbagai macam merk minyak goreng yang pastinya memiliki keunggulan maupun kekurangan masing-masing. Dari segi harga, kualitas, hingga kecocokan untuk berbagai jenis masakan, pemilihan minyak goreng dapat mempengaruhi hasil masakan. Baca juga : 5 RekomendasiContinue reading “Ragam Merk Minyak Goreng di Pasaran, Pilih yang Terbaik!”

READ MOREright-icon
KreditPintarGaya Hidup
Resep Jajanan Anak Harga 1000-an yang Bisa Dibuat Sendiri!

Jajanan untuk anak sekolah tidak harus mahal, karena Anda bisa mendapatkannya dengan harga murah sehingga tidak akan menguras kantong. Bahkan, Anda juga bisa membuat sendiri resep jajanan anak harga 1000-an tersebut jika si kecil ingin menikmatinya di rumah. Dengan demikian, Anda tidak perlu lagi pusing-pusing mencari pembeli yang menjual jajanan tersebut  karena bisa membuatnya sendiriContinue reading “Resep Jajanan Anak Harga 1000-an yang Bisa Dibuat Sendiri!”

READ MOREright-icon
KreditPintarGaya Hidup
Jajanan yang Lagi Viral di Media Sosial, Kamu Wajib Coba!

Di era digital seperti saat ini, tren jajanan yang lagi viral bisa muncul dengan cepat dan menarik perhatian banyak orang. Berbagai jajanan unik dan menarik seringkali mengundang minat masyarakat untuk mencicipi sensasi barunya. Tidak hanya sekedar enak, jajanan-jajanan ini juga menawarkan visual yang menggugah selera makan. Cocok untuk dinikmati bersama teman atau keluarga. Berikut beberapaContinue reading “Jajanan yang Lagi Viral di Media Sosial, Kamu Wajib Coba!”

READ MOREright-icon
KreditPintarGaya Hidup
Cara Mudah Beli Diamond Mobile Legend Untuk Pemain Newbie

Mobile Legends merupakan salah satu game mobile yang paling populer di mana melalui diamond yang dimilikinya, Anda bisa membeli berbagai item seperti hero, skin, maupun battle points. Untuk proses beli diamond Mobile Legend sendiri pada dasarnya sangat mudah, sebab Anda bisa melakukan top up di berbagai platform. Bagi Anda yang masih menjadi gamers Mobile LegendContinue reading “Cara Mudah Beli Diamond Mobile Legend Untuk Pemain Newbie”

READ MOREright-icon
KreditPintarGaya Hidup
Ide Bekal Sekolah yang Menarik, Perkaya Gizi Si Kecil!

Setiap orangtua pasti ingin memberikan yang terbaik untuk anak-anaknya, termasuk dalam hal menyediakan bekal sekolah. Namun sayangnya, banyak orang tua yang merasa kesulitan untuk mencari ide bekal sekolah yang menarik dan juga bergizi seimbang. Bekal yang sehat dan bergizi tidak hanya memberikan energi untuk beraktivitas di sekolah, tetapi juga mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak. BacaContinue reading “Ide Bekal Sekolah yang Menarik, Perkaya Gizi Si Kecil!”

READ MOREright-icon
KreditPintarGaya Hidup
Bebas Antrian Panjang, Ini Cara Praktis Beli Tiket Bioskop Online!

Kini, proses beli tiket bioskop online sangatlah mudah karena dengan perkembangan teknologi yang ada Anda dapat mengandalkan smartphone saja tanpa harus menunggu antrian yang panjang.  Berbagai aplikasi telah memudahkan orang-orang dalam melakukan pembelian tiket bioskop ini. Dengan demikian, Anda tidak perlu khawatir lagi jika nantinya tiket bioskop tersebut habis karena semuanya bisa diakses melalui smartphone.Continue reading “Bebas Antrian Panjang, Ini Cara Praktis Beli Tiket Bioskop Online!”

READ MOREright-icon
Cara Membangun Bisnis Jual Beli Laptop, Pemula Wajib Tahu!

Laptop telah menjadi kebutuhan utama bagi banyak orang di era digital seperti saat ini, baik itu untuk belajar, bekerja, maupun bermain. Dengan permintaan yang terus meningkat, bisnis jual beli laptop menjadi salah satu peluang menjanjikan yang dapat dipilih, terutama bagi pemula yang ingin memulai usaha. Namun, membangun bisnis semacam ini tentu tidak semudah yang dibayangkanContinue reading “Cara Membangun Bisnis Jual Beli Laptop, Pemula Wajib Tahu!”

READ MOREright-icon
KreditPintarKisah Sukses
Inilah Gaji Jaksa, Ternyata Termasuk Salah Satu Profesi PNS!

Menurut KBBI, jaksa adalah pejabat bidang hukum yang bertugas menyampaikan dakwaan dan tuduhan di dalam proses pengadilan terhadap orang yang diduga melanggar hukum. Dengan kata lain, jaksa merupakan perangkat negara yang bertanggung jawab dalam menegakkan hukum. Jaksa memiliki tanggung jawab yang sangat besar sebagai salah satu pejabat negara, oleh karenanya tidak heran jika gaji jaksaContinue reading “Inilah Gaji Jaksa, Ternyata Termasuk Salah Satu Profesi PNS!”

READ MOREright-icon
KreditPintarGaya Hidup
Mau Ketemu Lee Min-Ho? Yuk Intip Budget Liburan Ke Korea!

Banyak wisatawan yang nyata terpukau dengan keindahan Korea yang mereka saksikan di layar kaca. Korea memang sering mengandalkan perfilman mereka untuk mempromosikan wisata mereka. Cara cerdas ini ternyata berhasil menggaet banyak orang untuk menikmati hidup ala K-drama dalam beberapa hari. Apa kamu juga termasuk salah satu yang ingin jalan – jalan ke korea tapi bingungContinue reading “Mau Ketemu Lee Min-Ho? Yuk Intip Budget Liburan Ke Korea!”

READ MOREright-icon
Aplikasi Investasi Saham Terbaik dan Terpercaya OJK

Investasi saham masih menjadi pilihan yang logis dan populer bagi masyarakat Indonesia. Pada beberapa tahun terakhir, investor di sektor saham terus meningkat. Hingga September 2024, BEI mencatatkan pertumbuhan lebih dari 744 ribu investor baru di pasar modal Indonesia. Hal tersebut dapat dimaklumi karena saham memiliki banyak sisi positif. Alasan utamanya adalah karena potensi imbal hasilContinue reading “Aplikasi Investasi Saham Terbaik dan Terpercaya OJK”

READ MOREright-icon
mobile-close
Pinjam kilat 50 juta!Download