Leukosit merupakan sel darah putih yang mempunyai tugas sebagai sistem kekebalan tubuh terhadap serangan penyakit, virus, mikroba, dan zat-zat asing yang membahayakan lainnya. Sel darah ini termasuk bagian yang rentan mengalami naik turun kadarnya. Oleh karena itu penting bagi Anda mengetahui cara menurunkan leukosit berdasarkan penyebabnya.
