Google form merupakan sebuah layanan google yang memungkinkan para penggunanya untuk menyebarkan formulir atau kuesioner secara online. Dengan menggunakan google form seseorang dapat menyebarkan formulir dengan mudah dan jauh lebih praktis. Google form dapat dibuat dengan menggunakan ponsel dan komputer yang terhubung dengan internet. Bagi Anda yang ingin tahu bagaimana cara buat google form di Hp dan Laptop. Silahkan simak penjelasan cara membuat google form di hp berikut ini
