Aplikasi Tokopedia, Tempat Belanja Nyaman dan Marketplace Terbaik

01 Mar 2021 by Andro, Last edit: 24 Aug 2022

Niaga adalah suatu aktivitas yang sudah ada sejak dahulu kala. Kegiatan tersebut bertujuan agar manusia bisa memperoleh kebutuhan primier dan sekunder, baik itu dari pihak konsumen ataupun produsen. Karena adanya kegiatan jual-beli, manusia tidak perlu lagi mencari kebutuhannya secara kasar.

Seiring berjalannya waktu, kegiatan niaga pun mengalami kemajuan yang sangat pesat dari berbagai macam aspek. Hal itu bisa dilihat dari sejarah berniaga yang pada awalnya menggunakan sistem barter hingga bisa betransaksi jual beli secara digital. 

Aplikasi Tokopedia adalah platform jual-beli digital yang biasa kita sebut sebagai toko online. Aplikasi Tokopedia mulai meluncur ke publik pada 17 Agustus 2009, dibawah naungan PT Tokopedia. Perusahaan ini didirikan oleh William Tanauwijaya dan Leontinus Alpha Edison.

Aplikasi Tokopedia memiliki sistem jual-beli yang dimana pelaku Usaha Mikro Kecil dan menengah (UMKM) ataupun perorangan bisa menawarkan usahanya secara online. Berkat adanya platform jaul-beli online seperti aplikasi Tokopedia, para pelaku usaha bisa memperluas jangkauan pemasarannya menjadi lebih luas.

Banyak dari mereka  yang sukses dan memiliki kesempatan untuk mendapatkan kehidupan yang lebih baik. Bagi kalian para pelaku Usaha Mikro Kecil dan menengah (UMKM) ataupun perorangan yang tertarik bergabung, bisa ikutin tata caranya yang ada  Aplikasi Tokopedia.

Pelatihan Tokopedia Bersama Kartu Prakerja

Kartu prakerja adalah program pemeritah yang diusulkan oleh Presiden Joko Widodo untuk memberikan bantuan biaya pelatihan yang ingin medapatkan keahlian. Pada 11 April 2020, Kartu Prakerja pertama kali dibuka pendaftarannya.

Tujuan adanya Kartu prakerja untuk memberikan keterampilan yang bisa digunakan di dunia industry ataupun wirausaha. Dengan adanya Kartu Prakerja, pemerintah berharap dapat mengurangi angka pengangguran.

Pemerintah bekerja sama dengan Tokopedia demi menciptakan SDM yang unggul melalui program Kartu Prakerja. Bagi pemegang kartu prakerja, anda bisa mengikuti program  pelatihan yang tersedia di Tokopedia.

Tokopedia telah berkerja sama dengan Lembaga pelatihan atau LSM berkualitas untuk mendukung para penerima Kartu prakerja dalam mendapatkan keahlian baru. Banyak program pelatihan yang bisa didapatkan disini, dari pelatihan IT, Bahasa, desain grafis dan lain-lain.

Bagi anda ingin meningkatkan atau menambah keahlian, anda bisa mengikuti pelatihan yang tersedia di Tokopedia.

Tampilan Friendly Dan Keuntungan Menarik Tokopedia

Tokopedia merupakan salah satu marketplace terbaik dari segi interface. Anda bisa menggunakan aplikasi Tokopedia di Smartphone dan PC. Dipadukan dengan warna hijau, desain interface dari Tokopedia menjadi sangatlah ramah dan nyaman saat digunakan. 

Berbelanja dengan aplikasi Tokopedia sangat menguntungkan. Banyak barang yang bisa anda beli di platform jual beli digital ini. Anda bisa membeli barang elektronik, alat kecantikan, fashion, aksesoris, alat pertukangan dan lain-lain.

Dengan menggunakan aplikasi Tokopedia, anda memiliki kesempatan untuk mendapatkan diskon, kupon dan cashback menarik, lho.

Pada tahun 2021, banyak promo menarik yang selalu di adakan Tokopedia. Promo dari Tokopedia bisa dalam bentuk pembelian barang, pembayaran & Top Up, produk keuangan dan Travel & Entertaiment.

Dengan promo yang diberikan oleh Tokopedia, belanja barang dengan kantong pas-pasan bukanlah sekedar mimpi saja. Anda bisa mendapatkan informasi promo Tokopedia di situs resminya. Yuk, Download Tokopedia dan belanja barang impian mu sekarang juga.

Pengguna Aplikasi Tokopedia untuk Seller

Sebagai marketplace terbesar di Indonesa, tentu banyak para pelaku Usaha Mikro Kecil dan menengah (UMKM) ataupun perorangan yang tertarik bergabung. Dengan bergabung sebagai Seller di Tokopedia, banyak keuntungan yang bisa diperoleh oleh kita. Apa sajakah itu? Yuk di simak baik-baik.

1.    Jangkauan Iklan Sangat Luas di Tokopedia

Ketika menjual suatu produk dari dagangan kita, pasti kita akan mempromosikannya terlebih dahulu, bukan?

Dengan mempromosikan produk dagangan kita, kemungkinan pembeli yang akan tertarik dengan barang kita akan semakin tinggi. Dengan begitu, keuntungan yang bisa didapatkan akan semakin besar.

Pada marketplace Tokopedia, anda akan dikenakan biaya Rp 350/klik untuk pengiklanannya. Meski terbilang lebih mahal dibandingkan marketplace yang lain, sistem di iklan Tokopedia memiliki jangkauan luas yang dapat menarik pelanggan di mana saja.

Jadi, meskipun harga ilkan di Tokopedia terbilang mahal, namum dengan jumlah pembeli yang akan meningkat, harga Rp 350/klik sangatlah Worth it.

2.    Biaya Penjualan Marketplace Tokopedia

Saat kita menjual suatu barang pasti kita ingin medapatkan keuntungan yang besar, Bukan? Apalagi saat kita berjualan di platform digital, mereka pasti dikenakan biaya penjualan layaknya menyewa suatu lapak.

Bagi para pelaku usaha, berbahagialah setelah mendengar kabar ini. Di Tokopedia, anda hanya dikenakan biaya penjualan sekitar 3% dari penghasilan. Terbilang murah, bukan?

Berbeda dengan marketplace lainya yang menarik potongan cukup besar, Tokopedia memungkinkan kalian mendapatkan penghasilan besar dengan potongan yang terbilang kecil.

3.    Friendly Untuk Seller Pemula

Menjual barang dagangan pasti perlu perhitungan.  Pasti anda ingin mendapatkan untuk lebih dari penjualan, namum takut harga yang diberikan tidak bersaing di marketPlace. Jika anda menggunakan Tokopedia, kalian tidak perlu memikirkan hal tersebut.

Di Tokopedia, strata ekonomi pembelinya termasuk menengah ke atas. Dibandingkan dengan marketplace lainya yang harus bersaing dalam harga, Seller di Tokopedia  tidak perlu mengkwatir masalh tersebut.

Harga persaingan di Tokopedia sangatlah sehat dan seller memungkinkan untuk mendapatkan keuntungan sangat besar dari hasil penjualan. Jika anda penjual pemula, Tokopedia merupakan marketplace terbaik untuk barang dagangan anda.

Dengan mengunakan Marketplace Tokopedia, akan diberikan mudahan dan keuntungan, baik itu sebagai pembeli, ataupun Seller. Tokopedia memiliki fitur menarik yang bisa digunakan untuk kemudahan anda setiap harinya.

Tokopedia memiliki promo menarik dan cash yang bisa anda dapatkan sebagai Troppers. Tokopedia juga sangat cocok untuk para seller pemula karena fitur dan sistem bagi keuntungan dari penghasilan. Oleh karena itu, Yuk, Download Tokopedia dan nikmati layanannya sekarang.

Mulailah Berwirausaha  Dengan Pinjaman Uang Online Kredit Pintar

Mempunyai wirausaha sangat menguntungkan, bukan? Selain mendapatkan tambahan penghasilan selain dari pekerjaan utama, anda bisa membantu orang-orang dengan membuka lapangan kerja di tempat usaha anda.

 Akan tetapi, beberapa orang pasti tidak memiliki modal yang cukup untuk memulai usaha. Karena hal itulah, banyak yang mengurungkan niatnya untuk berwirausaha.

Tunggu dulu, kami punya solusinya untuk anda, lho. Kredit Pintar, solusi dari permasalahan anda alami saat ini. Anda bisa memulai berwirausaha dengan pinjaman uang online Kredit Pintar.

Cukup dengan KTP kamu punya, anda bisa mendapatkan dana pinjaman dari Kredit Pintar. Limit yang bisa dipinjam dari Kredit Pintar hingga 8 juta rupiah. Cukup untuk modal awal usaha anda, bukan?

Kredit pintar sudah terdaftar dan diawasi oleh OJK dan AFPI. Memulailah berwirausaha dengan pinjaman uang online Kredit Pintar. Selain itu, Dengan aplikasi Tokopedia, anda bisa memperluas jangkauan penjualan di seluruh Indonesia. Jadi, Yuk, download Tokopedia dan gunakan Kredit Pintar sekarang.

24 Aug 2022
mobile-close
Pinjam kilat 20 juta!Download